PORTAL JATENG – Kabar duka seleb TikTok Gajah Ambosaka telah meninggal dunia.
Kabar tersebut disampaikan akun TikTok bernama @Lashirabrilliantskin02.
Dalam video yang diunggah memperilihatkan proses pemakaman dan para pelayat yang datang ke rumah duka.

“Smga husnul khotimah @GAJAH AMBOSAKA STORE,” tulis keteranga akun tersebut.
Warga TikTok banyak yang memberikan doa dan belangsungkawa.
“yha allah aku gc nyangka kak. Dessy meninggal. husnul khotimah buat kak dessy,” kata @si***.
“inalillahi wainailaihi rojingun smga Husnul khotimah kak dessy,nga nyangka bgt,” kata @im***.
“ya allah kak desymasih gak percaya. semoga di tempatkan di surganya allah,Aamiin Aamiin,” kata @de***.
“pdhal tahun depan mau nikah,” kata @ta***.