Sebagai gugus tugas yang dibentuk untuk membantu organisasi dalam mewujudkan program-program sosial, Srikandi PLN semakin menunjukkan peran aktifnya di tengah-tengah masyarakat. Kali ini Srikandi PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jawa Tengah dan DIY melibatkan ratusan mahasiswa Universitas Gadjah Mada (UGM) pada seminar yang membuka wawasan dan pengaruh positif untuk mempersiapkan diri menghadapi transisi energi.
JEPARA – Para perangkat daerah dan masyarakat diminta untuk memperkuat mitigasi menghadapi musim penghujan.
Hal itu disampaikan Penjabat (Pj) Bupati...
SEMARANG - Sejalan dengan prakiraan pertumbuhan ekonomi nasional yang tetap kuat, Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jawa Tengah memproyeksikan...
REMBANG – Sebagai dukungan diversifikasi UMKM, Pemerintah Kabupaten Rembang memfasilitasi peningkatan kapasitas penyedia jasa hena melalui workshop, yang digelar...