Menjelang kemerdekaan Republik Indonesia, PO Hotel Semarang menggelar tirakatan ala hotel bintang 5. Acara khas yang diadakan menjelang peringatan kemerdekaan ini akan menjadi momen yang sempurna dengan menikmati hidangan lezat bersama keluarga dan rekan.